Pembangunan Tujuh Gedung Universitas Malikussaleh Rampung
LHOKSEUMAWE | SAH — PT Hutama Karya berhasil menyelesaikan pembangunan tujuh gedung kampus di Universitas Malikussaleh (Unimal) pada November 2024 dan siap diresmikan pada awal tahun 2025. Pembangunan ini tersebar di dua lokasi, yaitu di Kampus Bukit Indah, Blang Pulo, Kecamatan Muara Satu, Kota Lhokseumawe dan Kampus Reuleut, Kecamatan Muara Baru, Kabupaten Aceh Aceh Utara. ...